Gereja Kristen Sulawesi Tengah (GKST) akan menggelar Konvensi II Tahun 2018 yang akan diikuti lebih 1.000 pendeta di Tentena, pinggirin Danau Poso, 24-26 Juli 2018. Wapres HM. Jusuf Kalla dijadwalkan memberikan pengarahan pada hari kedua konvensi, Rabu (25/7).