Ahmad Dhani Sedot Ribuan Simpatisan PKB
Sabtu, 22 Maret 2014 20:01 WIB
Musikus Ahmad Dhani (ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja)
Magelang (antarasulteng.com) - Penampilan musisi terkenal Ahmad Dhani di atas panggung mampu menyedot ribuan simpatisan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada rapat terbuka partai tersebut di Lapangan Tegalrejo Kabupaten Magelang, Sabtu.
Dhani yang tampil dengan potongan rambut "mohawk" menyanyikan enam lagu membuat kaum muda yang sebagian besar memadati lapangan itu ikut bernyanyi dan berjoget.
Penampilan Dhani diawali dengan membawakan lagu berjudul "Makhluk Tuhan Paling Seksi" dan diakhiri lagu "Munajat Cinta" yang lirik lagunya diganti dengan lagu PKB.
Di setiap pergatian lagu, Dhani mengajak simpatisan PKB pada 9 April 2014 untuk datang ke tempat pemungutan suara guna mencoblos partai bergambar bumi yang dikelilingi sembilan bintang tersebut.
Hadir pada kampanye terbuka tersebut, antara lain Ketua DPP PKB Helmy Faishal Zaini, Ketua DPW PKB Jateng Yusuf Chudlori, Caleg DPR RI Abdul Kadir Karding dan Abdul Arif.(skd)
Dhani yang tampil dengan potongan rambut "mohawk" menyanyikan enam lagu membuat kaum muda yang sebagian besar memadati lapangan itu ikut bernyanyi dan berjoget.
Penampilan Dhani diawali dengan membawakan lagu berjudul "Makhluk Tuhan Paling Seksi" dan diakhiri lagu "Munajat Cinta" yang lirik lagunya diganti dengan lagu PKB.
Di setiap pergatian lagu, Dhani mengajak simpatisan PKB pada 9 April 2014 untuk datang ke tempat pemungutan suara guna mencoblos partai bergambar bumi yang dikelilingi sembilan bintang tersebut.
Hadir pada kampanye terbuka tersebut, antara lain Ketua DPP PKB Helmy Faishal Zaini, Ketua DPW PKB Jateng Yusuf Chudlori, Caleg DPR RI Abdul Kadir Karding dan Abdul Arif.(skd)
Pewarta : Heru Suyitno
Editor : Santoso
Copyright © ANTARA 2026
Terkait
Pedrosa dan Savadori alami kecelakaan, Grand Prix Styria terhenti sementara
08 August 2021 22:40 WIB, 2021
Terpopuler - Hiburan & Gaya Hidup
Lihat Juga
Pakar fertilitas: kesuburan bisa menurun karena terkena paparan asap rokok
23 February 2020 18:41 WIB, 2020
Bintang serial India "Swabhimaan" kagumi akan keindahan alam Indonesia
23 February 2020 0:56 WIB, 2020
Pakar Australia Prof. Anderson bagi ilmu bedah kraniofasial di Makassar
20 February 2020 3:16 WIB, 2020
Lokasi pemakaman Ashraf Sinclair di San Diego Hills Karawang dipesan mendadak
18 February 2020 18:22 WIB, 2020